Sabtu, 24 Januari 2015

Komponen-Komponen Penyusun Jaringan Komputer

Dalam penyusunan jaringan komputer yang baik diperlukan sebuah perencanaan yang matang mulai dari pengetahuan sang perancang mengenai alat dan bahan serta biaya yang dikeluarkan dan jenis jaringan tersebut apakah Wireless atau kabel. Berikut saya akan paparkan :
A. Jaringan Kabel
  1. Kabel UTP harus Straightover
  2. Konektor RJ 45
  3. LAN Tester
  4. Crimping tool
  5. Hub-switch
  6. LAN Card
  7. Pengkonfigurasian IP (Internet Protocol)
  8. PC (Personal Computer)
  9. Kabel (Disesuaikan dengan topologi fisiknya)


B. Jaringan Wireless
  1. PC (Personal Computer)
  2. Wireless Card
  3.  Acces Point
  4. Pengkonfigurasian IP (Internet Protocol)
  5. Wajib menggunakan OS (Operating System)
  6. Antena tambahan 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan berikan komentar anda :D